Login

 

 
 

Forum Admin: Fitur baru: PIC propinsi

 
 
 
TopikFitur baru: PIC propinsi
Penulis  Buyung Akram

(GMT) 17:22:19 Kamis, 07 Oktober 2010 

Tanggapan : 3

Dilihat: 1317

Kategori : Admin 


Sebuah fitur saya tambahkan di situs ini, yaitu:
1. Fitur untuk mengetahui siapa mapdeveloper yang menjadi PIC di suatu propinsi beserta timnya (Gambar 1).
2. Penambahan masukan untuk mengelompokkan kontribusi member navnet saat mengupload file dan membuat forum baru di group "Kritik dan Saran" (Gambar 2 dan Gambar 3).

Dengan fitur ini diharapkan mapdeveloper dapat dengan mudah memantau kontribusi member berdasarkan wilayah yang menjadi tanggung jawabnya



Mapdeveloper PIC wilayah propinsi


Penambahan masukan"Pilihan Propinsi" pada menu Peta Upload


Penambahan masukan"Pilihan Propinsi" pada menu Forum baru

 

 Halaman : 1  

 
Tanggapan

Buyung Akram, (GMT) 18:03:22 Kamis, 07 Oktober 2010)

 

Hingga forum ini dibuat, masih tersisa sekitar 500-an topik lama dari file kontribusi member (Menu->Forum->File Upload) yang belum kami kelompokkan berdasarkan propinsi. Semoga dalam waktu dekat bisa dikelompokkan dengan segera seluruh kontribusi tersebut.

Isra, (GMT) 01:10:30 Jumat, 08 Oktober 2010)

 

Mantab bos, jadi lebih mempermudah kontribusi dan mengenal gurbernur&mapdev.

Salam

octavandy, (GMT) 01:28:38 Jumat, 08 Oktober 2010)

 

siipp... selama ini kontributor sering tidak menuliskan area / propinsinya, sehingga sering kelewat kalau ga teliti.


Anda diharuskan login terlebih dahulu sebelum memberi tanggapan.
navigasi.net 2003 - 2024