Login

 

 
 

Forum Bincang Bebas: rumus untuk menghitung jarak

 
 
 
Topikrumus untuk menghitung jarak
Penulis  dilifatur

(GMT) 04:45:47 Senin, 16 Mei 2016 

Tanggapan : 4

Dilihat: 1476

Kategori : Bincang Bebas 


selama ini menghitung jarak dengan GPS hanya diketahui koordinat awal dan akhir. bagaimana cara menghitung jarak yang rute jalannya berbelok? artinya lebih dari satu titik koordinat GPS. rumus ama yang bisa digunakan untuk mengukur jarak sebenarnya dengan beberapa titik koordinat sesuai dengan rute jalan yang berbelok? terima kasih.

 

 Halaman : 1  

 
Tanggapan

Boedi, (GMT) 02:19:19 Selasa, 17 Mei 2016)

 

Silahkan menggunakan Mapsource dengan peta navigasi.net. dan data koordinat anda pindahkan dari GPS ke Notebook biar bisa dibaca oleh mapsource atau koordinat bisa di input manual

Boedi, (GMT) 02:22:58 Selasa, 17 Mei 2016)

 

Dari titik awal ke titik akhir terlihat jaraknya 13.7 km



mapsource

Ahmad Irfan AW, (GMT) 16:53:35 Minggu, 22 Mei 2016)

 

Untuk memasang aplikasi Mapsource dan menggunakan peta Navigasi Indonesia (NAVNET) bisa lihat petunjuk pada tulisan ini: https://ahmadirfanaw.wordpress.com/2013/03/30/peta-navigasi-indonesia/

harseven, (GMT) 02:02:24 Senin, 23 Mei 2016)

 

Seandainya awam terhadap aplikasi Garmin Mapsource, Anda bisa juga menggunakan Google Maps (tidak perlu instal) cukup buka maps.google.com via internet browser. Google maps kini dilengkapai fasilitas pengukuran jarak.
Berikut contoh pengukuran jarak dengan google maps:



Ukur jarak dengan google maps


Anda diharuskan login terlebih dahulu sebelum memberi tanggapan.
navigasi.net 2003 - 2024