Login

 

 
 

Forum Kritik&Saran Peta navigasi.net: Masukan untuk Jakarta Kampung Melayu - Pahlawan Revolusi

 
 
 
TopikMasukan untuk Jakarta Kampung Melayu - Pahlawan Revolusi
Konfirmasi oleh Buyung Akram 
Penulis  Handoyo-D

(GMT) 11:22:56 Kamis, 09 Oktober 2008 

Tanggapan : 4

Dilihat: 1891

Kategori : Kritik&Saran Peta navigasi.net 


Kepada
Team Developer


Berikut ini saya ingin memberikan beberapa masukan untuk Jalur / jalan antara Kampung Melayu - Pahlawan Revolusi


KAMPUNG MELAYU
S 6º 13' 26.7" ; E 106º 52' 4.7" Ada Icon dengan Nama Pizza, sebaiknya "Pizza Hut & Canadian Pizza" karena kedua tempat tersebut bersebelahan,


JALAN KAMPUNG MELAYU BESAR
Jalan Kampung Melayu Besar terbentang diantara koordinat sbb.:
S 6º 13' 31.7" ; E 106º 51' 30.0" sampai S 6º 13' 28.9" ; E 106º 52' 29.2"
S 6º 13' 32.0" ; E 106º 51' 30.0" sampai S 6º 13' 29.5" ; E 106º 52' 29.3"
Penggal jalan ini bukan bernama Abdul Syai'i.


S 6º 13' 27.4" ; E 106º 52' 8.7" Ada Icon dengan nama "Mesjid" saja, nama mesjid tersebut adalah "Mesjid Jami Al Ihsaniyah"

S 6º 13' 30.3" ; E 106º 52' 7.8" POI : Insani Medical Center (Rumah Sakit)

S 6º 13' 29.2" ; E 106º 52' 12.1" sampai S 6º 13' 36.5" ; E 106º 52' 13.0" Nama Jalan "Kampung Melayu" yang benar adalah "Awab Dalam"


S 6º 13' 31.5" ; E 106º 52' 0.9" sampai S 6º 13' 28.7" ; E 106º 52' 16.5" Nama Jalan Awab, jalan tersebut tidak mempunyai nama tersendiri karena merupakan ram dari jalan Kampung Melayu Besar.

S 6º 13' 28.8" ; E 106º 52' 12.6" disitu ada Jembatan (Bridge)

JALAN CIPINANG BESAR
S 6º 13' 27.2" ; E 106º 52' 36.7" Jalan Cipinang Besar, jalan tersebut terus (lurus) sampai bertemu dengan Jalan "Mayjen D.I. Pandjaitan"


JALAN JENDRAL BASUKI RACHMAT
S 6º 13' 28.8" ; E 106º 52' 37.9" disitu ada Jembatan (Bridge)

S 6º 13' 27.2" ; E 106º 52' 36.7" Ada Icon dengan nama "Mesjid" saja, nama mesjid tersebut adalah "Mesjid Maftahul Jannah"


S 6º 13' 33.2" ; E 106º 52' 45.8" Ada U Turn untuk dari arah SE ke NW
S 6º 13' 33.5" ; E 106º 52' 46.2" Ada U Turn untuk dari arah NW ke SE

S 6º 13' 35.3" ; E 106º 52' 47.5" POI : Pertamina 34-13414 (SPBU)
S 6º 13' 34.8" ; E 106º 52' 46.9" POI : ATM BCA (ATM) Lokasi didalam area SPBU
S 6º 13' 37.3" ; E 106º 52' 51.1" POI : Mesjid Al-Jaaniyah(Mesjid)
S 6º 13' 38.5" ; E 106º 52' 53.2" Ada icon Sekolah tidak bernama, nama sekolah itu adalah SDN 07 Cipinang Besar

U Turn diposisi S 6º 13' 38.2" ; E 106º 52' 54.8" perlu dipindah ke S 6º 13' 39.0" ; E 106º 52' 56.6"

S 6º 13' 38.8" ; E 106º 53' 0.0" POI : Hero Super Market - Cipinang (Shopping)
S 6º 13' 39.4" ; E 106º 52' 59.6" POI : ATM BCA / Mandiri / BNI (ATM) Dalam area Hero Cipinang

S 6º 13' 40.3" ; E 106º 53' 0.4" disitu ada Jembatan (Bridge)

S 6º 13' 40.0" ; E 106º 53' 1.3" POI : Mega Motor (Bengkel Mobil)


S 6º 13' 43.5" ; E 106º 53' 11.2" U Turn untuk dari arah W ke E yang sudah ada di peta S 6º 13' 43.4" ; E 106º 53' 10.8" adalah untuk dari arah E ke W

S 6º 13' 45.5" ; E 106º 53' 24.3" disitu ada Jembatan (Bridge)

S 6º 13' 44.9" ; E 106º 53' 28.0" POI : Graha Vialine (Office)
S 6º 13' 45.0" ; E 106º 53' 29.1" POI : Bengket Metro 77 - Body Repair (Bengkel Mobil)

S 6º 13' 44.4" ; E 106º 53' 31.2" SPBU tanpa nama menurut saya posisinya kurang tepat, seharusnya:
S 6º 13' 44.8" ; E 106º 53' 31.9" POI : Pertamina 34-13412 (SPBU)

S 6º 13' 46.0" ; E 106º 53' 30.9" dan S 6º 13' 46.0" ; E 106º 53' 31.2" "Street" U Turn jalan untuk menyeberang ini tidak ada, perlu dihilangkan.
S 6º 13' 46.5" ; E 106º 53' 40.4" "Street" U Turn ini tidak ada, perlu dihilangkan.

S 6º 13' 45.5" ; E 106º 53' 33.1" POI : Ambarukmo Kenalpot - Cipinang (Bengkel Mobil)
S 6º 13' 47.6" ; E 106º 53' 30.7" POI : "Cipinang Indah" Pintu masuk Komplek Perumahan
S 6º 13' 45.9" ; E 106º 53' 42.8" POI : Mesjid Jami At-Taqwa

Dibawah Fly Over Pahlawan Revolusi, ada 2 U Turn yang yaitu:
1. Dari S 6º 13' 46.2" ; E 106º 53' 52.3" ke S 6º 13' 46.5" ; E 106º 53' 52.6" ke S 6º 13' 46.7" ; E 106º 53' 52.7" ke S 6º 13' 46.8" ; E 106º 53' 52.5" ke S 6º 13' 47.3" ; E 106º 53' 52.0" untuk dari E ke W

2. Dari S 6º 13' 47.3" ; E 106º 53' 54.9" ke S 6º 13' 46.9" ; E 106º 53' 54.4" ke S 6º 13' 46.7" ; E 106º 53' 54.3" ke S 6º 13' 46.5" ; E 106º 53' 54.4" ke S 6º 13' 46.2" ; E 106º 53' 54.9" untuk dari W ke E


Demikian masukan dari saya, semoga bermanfaat.



Salam
Handoyo D.
S 6º 13' 33.1"
E 106º 56' 40.2"

 

 Halaman : 1  

 
Tanggapan

Buyung Akram, (GMT) 06:17:26 Jumat, 10 Oktober 2008)


Mantab, thx banyak atas masukannya ditunggu masukan/koreksi lainnya

Handoyo-D, (GMT) 11:28:33 Jumat, 10 Oktober 2008)


Mungkin beberapa hari lagi saya akan sampaikan masukan jalur dari Pahlawan revolusi ke Pondok Kopi.

Terima kasih
Handoyo D.
S 6º 13' 33.1"
E 106º 56' 40.2"

Buyung Akram, (GMT) 15:50:18 Minggu, 19 Oktober 2008)


Done !
Seperti biasa, saya tidak menggunakan POI tipe jembatan karena saya rasa POI tersebut tidak ada gunanya kecuali cuman untuk menuh-menuhin layar GPS aja. Bukankah setiap jalan yang melalui sungai pasti ada jembatannya

Handoyo-D, (GMT) 11:13:47 Selasa, 21 Oktober 2008)


Saya masukkan Jembatan karena:
1. Dalam peta tidak semua sungai tergambar
2. Dalam peta juga saya lihat beberapa POI jembatan misalkan di sekitar Kramat Jati (Jalan Raya Bogor)
Usul saya, kalau ada gambar sungainya tidak perlu jembatan, tapi bila tidak ada gambar sungai diberi Jembatan.

Saya sekedar memberi masukkan saja, apakah mau dimasukkan atau tidak terserah pada Team Developer

Salam
Handoyo D.
S 6º 13' 33.1"
E 106º 56' 40.2"


Anda diharuskan login terlebih dahulu sebelum memberi tanggapan.
navigasi.net 2003 - 2024